Qualified Translation Center [QTC] adalah lembaga penerjemah yang berada
di Yogyakarta, menyelenggarakan pelatihan bagi para calon penerjemah
profesional. Dalam setiap penyelenggaraan pelatihan dilaksanakan di Gedung
An-Nahl atau di Teatrikal Bahasa Gedung Pusat Bahasa UIN Sunan Kalijaga. Qualified
Translation Center [QTC] dahulu bernama Sekolah Penerjemah An-Nahl [SPA] yang
telah berdiri 7 tahun yang lalu. Lembaga ini telah mendidikkan ratusan
penerjemah dan tersebar di seluruh Indonesia. Pelatihan yang diterapkan tidak
hanya sekedar Workshop namun juga Cours for Toefl dan English
Translation Cour, dengan peserta yang telah mendaftar siap untuk dibimbing
hingga mampu menguasai materi.
Struktur Organisasi:
Penasehat : Prof. Dr.
Sutrisno.
Direktur : Dr. Kardimin,
M. Hum.
Pelaksana dan Administrasi
: Agus Sriwanto, S. Pd.
Visinya : Mendidik Anak
Bangsa Mandiri
Misinya : Penerjemahan
sebagai alat transfer ilmu pengetahuan dan teknologi.
1. Tujuan :
A.
Peserta
memahami dunia penerjemahan tulis secara umum
B.
Peserta mampu
mempraktekkan penerjemahan tulis dalam kegiatan sehari-hari
C.
Peserta mampu
mengembangkan kecakapannnya dalam menerjemah tulis sebagai sebuah profesi.
2. Syarat:
- Peserta minimal 25 orang,
maksimal 150 peserta.
- Investasi workshop setiap peserta Rp.100.000,- (seratus
lima puluh ribu rupiah)/peserta, tergantung dengan jumlah peserta dan dibayar sebelum workshop berlangsung.
- Pelaksanaannya di Qualified
Translation Centre (QTC) Jl. Gedhong Kuning No. 140 Pilahan Kotagede Yogyakarta. Telpon. (0274-7882086).
Atau di Gedung Teatrikal Pusat Bahasa Universitas Islam Negeri Sunan
Kalijaga Yogyakarta: Jl. Laksda Adisucipto Yogyakarta
- Waktu Pelaksanaan Workshop : sesuai kesepakatan, hari, tanggal dan
waktunya.
3. Fasilitas :
- Ruang representative, parkir luas
dan masjid.
- Snak dan makan siang
- Sertifikat
4.
Materi
workshop :
- Sekilas dunia penerjemahan di
Indonesia
- Karakteristik penerjemah amatir
dan penerjemah profesional
- Bagaimana meningkatkan kemampuan
sebagai penerjemah profesional
- Kiat mengembangkan wirausaha
penerjemah
- Kiat menembus penerbitan
- Mengenal jaringan kerja
bidang penerjemah
- Seluk beluk penerjemah tersumpah
- Membuka usaha mandiri di
bidang penerjemah
5. Ekstra fasilitas
Setiap peserta workshop mendapat bimbingan on line bekerja di bidang penerjemah sampai mandiri.
Nb. Info lebih lanjut bisa menghubungi langsung